Judul : Keypad BB 9780 ONYX 2 Tidak Berfungsi
link : Keypad BB 9780 ONYX 2 Tidak Berfungsi
Keypad BB 9780 ONYX 2 Tidak Berfungsi
Untuk mengetahui kerusakan Keypad, ada beberapa analisa untuk dapat memperbaikinya. Yang pertama adalah mengetahui penyebab kerusakan, jika sebelum kerusakan Keypad berawal dari kena air atau terjatuh (Human Error) bisa dapat dipastikan kerusakan ada dibagian mesin.
Namun apabila kerusakan Keypad secara tiba-tiba tanpa sebab, kemungkinan kerusakan ada di program atau software.
Untuk itu, dalam mempermudah analisa semua jenis kerusakan Keypad adalah sebagai berikut :
1. Cek tegangan di konektor battery, pastikan normal tidak Korslet
2. Cek software, untuk mengetahui versi OS (Operating System) bisa dengan menekan tombol Alt+Aa+H, maka akan keluar pemberitahuan tentang perangkat Blackberry tersebut.
3. Backup dahulu datanya, kemudian lakukan flashing
Jika proses flashing selesai, namun Keypad masih tidak dapat berfungsi. Langkah selanjutnya adalah mengukur tegangan KeyIn dan KeyOut yang ada di jalur KeyTone.
Seperti contoh gambar dibawah ini,
Kerusakan Keypad tersebut, yang bertanda merah maksudnya adalah tombol tersebut tidak dapat mengeluarkan huruf ketika difungsikan.
Dan yang berwarna Biru adalah Keytone yang berfungsi.
Cara paling mudah, cek tegangan Keytone ( jalur KeyIn dan KeyOut nya ) ada yang tidak mengeluarkan tegangan. Pastikan jalur KeyIn dan KeyOut yang rusak, lihat table sebelah kanan jalur yang mengarah ke Resistor ( kode R ). Jika kerusakan ada di salah satu Resistor atau semua jalur yang bertanda merah mengarah ke semua Resistor, lakukan penggantian.
Semoga bermanfaat.
Demikianlah Artikel Keypad BB 9780 ONYX 2 Tidak Berfungsi
Sekianlah artikel Keypad BB 9780 ONYX 2 Tidak Berfungsi kali ini, mudah-mudahan bisa memberi manfaat untuk anda semua. baiklah, sampai jumpa di postingan artikel lainnya.
Anda sekarang membaca artikel Keypad BB 9780 ONYX 2 Tidak Berfungsi dengan alamat link https://batanguntukindonesia.blogspot.com/2014/08/keypad-bb-9780-onyx-2-tidak-berfungsi.html
nice info
ReplyDeletesolder uap