Wednesday, August 24, 2016

Kabupaten Batang Berinovasi, Luncurkan layanan Sistem Penanggulangan Gawat Darurat Terpadu

Kabupaten Batang Berinovasi, Luncurkan layanan Sistem Penanggulangan Gawat Darurat Terpadu - Hallo sahabat Batang Untuk indonesia, Pada Artikel yang anda baca kali ini dengan judul Kabupaten Batang Berinovasi, Luncurkan layanan Sistem Penanggulangan Gawat Darurat Terpadu, kami telah mempersiapkan artikel ini dengan baik untuk anda baca dan ambil informasi didalamnya. mudah-mudahan isi postingan Artikel Batang, Artikel Berita, yang kami tulis ini dapat anda pahami. baiklah, selamat membaca.

Judul : Kabupaten Batang Berinovasi, Luncurkan layanan Sistem Penanggulangan Gawat Darurat Terpadu
link : Kabupaten Batang Berinovasi, Luncurkan layanan Sistem Penanggulangan Gawat Darurat Terpadu

Baca juga


Kabupaten Batang Berinovasi, Luncurkan layanan Sistem Penanggulangan Gawat Darurat Terpadu

Batang Berinovasi, Luncurkan layanan Sistem Penanggulangan Gawat Darurat Terpadu

BATANG - Kabupaten Batang kembali melakukan inovasi dalam memberikan pelayanan kepada masyarakat, melalui Dinas Kesehatan (Dinkes) Kabupaten Batang meluncurkan layanan Sistem Penanggulangan Gawat Darurat Terpadu (SPGDT) berbasis android, website, Telepon,  dan SMS Gateway.

SPGDT adalah sistem layanan yang dibuat untuk memberikan pertolongan gawat darurat medis sehingga penanganan bisa dilakukan dengan cepat dan tepat. SPGDT dapat digunakan untuk melakukan pengaduan beberapa situsasi darurat seperti menangani kecelakaan, patah tulang, ibu melahirkan, pendarahan, gangguan pernapasan dan lainya.

Dalam menjangkau berbagai kalangan masyarakat sistem SPGDT dikembangan dalam beberapa sistem, apabila terjadi hal yang gawat darurat masyarakat batang bisa menghubungi 119 dengan Telepon ke nomor (0285) 119, melakukan SMS Gatway gawat# ke 082329119119, menghubungi SPGDT melaui website portal.batangkab.go.id/spgdt dan yang terahir melalui Aplikasi berbasis Android yang sudah tersedia di google PlayStore dengan nama SPGDT Batang.

Bupati Batang, Yoyok Riyo Sudibyo mengapresiasi inovasi yang dilakukan Dinkes di bawah kepemimpinan Plt Kepala Dinkes Hidayah Basbeth.” Ini ide luar biasa. Brilian. Saya minta untuk dilanjutkan. Zaman sekarang, jajaran PNS harus berlomba-lomba dalam inovasi pelayanan pada masyarakat. Termasuk terkoneksi dengan perkembangan IT terbaru,” katanya.




Demikianlah Artikel Kabupaten Batang Berinovasi, Luncurkan layanan Sistem Penanggulangan Gawat Darurat Terpadu

Sekianlah artikel Kabupaten Batang Berinovasi, Luncurkan layanan Sistem Penanggulangan Gawat Darurat Terpadu kali ini, mudah-mudahan bisa memberi manfaat untuk anda semua. baiklah, sampai jumpa di postingan artikel lainnya.

Anda sekarang membaca artikel Kabupaten Batang Berinovasi, Luncurkan layanan Sistem Penanggulangan Gawat Darurat Terpadu dengan alamat link http://batanguntukindonesia.blogspot.com/2016/08/kabupaten-batang-berinovasi-luncurkan.html

SHARE THIS

Author:

0 comments: